Author: Kang Adiwijaya

  • Danau impian

    Dalam suatu  perjalanan menuju suatu danau nan indah di tengah hutan, untuk mencapainya, setiap orang bisa melalui jalur manapun. Untuk tujuan yang sama, kita bisa memilih jalur yang disukai. Karena kita belum pernah mengunjungi danau tersebut sebelumnya, berhati-hati dalam  berperjalanan merupakan suatu keniscayaan. Dalam perjalanan panjang itu, mungkin kita hanya melewati jalanan datar, tapi penuh…

  • Jumat Berkah

    Nasihat Rasul dan Sahabat   Dari Abu Hurairah, Rasululloh SAW bersabda: “Barang siapa yang melepaskan kesulitan seorang mu’min dari suatu kesulitan dunia, niscaya Allah akan memudahkan kesulitannya pada hari kiamat. Dan barang siapa yang memudahkan urusan orang lain, niscaya akan Allah memudahkan baginya urusan di dunia dan akhirat….” Semoga kita termasuk orang yang senantiasa mampu…

  • Happy birthday

    Ucapan “Selamat ulang tahun” sangat lekat dengan lingkungan kita. Tak hanya dikalangan perorangan, tingkat institusi pun senantiasa mengucapkan dan merayakan hari ulang tahun tersebut. Dikalangan akademik, kita sudah sering mendengarnya, yakni dies natalis. Dies Natalis  merupakan suatu peringatan atas hari lahir yang di dalam sejumlah besar budaya dianggap sebagai peristiwa penting yang menandai awal perjalanan…

  • Bahagia karena syukur

    Jika kekayaan bisa membuat orang bahagia , tentunya ADOLT MERCKLE, orang terkaya dari Jerman, tidak akan menabrakkan badannya ke kereta api. Jika ketenaran bisa membuat orang bahagia , tentunya MICHAEL JACKSON, penyanyi terkenal di USA, tidak akan meminum obat tidur hingga overdosis. Jika kekuasaan bisa membuat orang bahagia , tentunya G. VARGAS, Presiden Brazil, tidak…

  • Taqwa dan cinta dunia

    Abu Bakar Ash-Shiddiq RA pernah mengungkapkan nasihat untuk kita semua, agar tidak terperosok dalam kegelapan yang bernama cinta dunia (hubb al-dunya). Ini didasari oleh ungkapan Rasulullah SAW yang diriwayatkan Baihaqi, ”Cinta dunia adalah biang segala kesalahan.” Dunia hanyalah hiasan sementara yang bisa menjerumuskan jika kita salah orientasi. Alloh SWT mengingatkan kita dalam Q.S Al Kahfi…

  • Happy eid mubarak

    Waktu senantiasa berlalu dan tak akan pernah kembali. Karenanya sangat tepat jika Imam Al-Ghazali mengingatkan bahwa yang paling jauh dari kita semua adalah masa lalu. Rasanya baru kemarin kita bersemangat mempersiapkan diri untuk memasuki bulan Ramadhan, bulan maghfirah yang penuh berkah. Kini, Ramadhan telah berlalu meninggalkan kita, dan kita tidak pernah tahu apakah kita masih…

  • Mimpi dan Harapan

    Mantan presiden India, Dr. APJ Abdul Kalam, pernah mengungkapkan, “You have to dream before your dreams can come true”. Saya sependapat dengan beliau. Namum demikian, perlu diingat bahwa mimpi setiap orang bisa bermuara pada dua kemungkinan, yakni harapan atau angan-angan.  Mimpi seseorang akan berubah jadi sebuah harapan, saat orang tersebut melakukan ikhtiar untuk mewujudkannya. Sebaliknya, jika…

  • More educated

    Bernostalgia dengan ungkapan Prof. Nuh di Kompas, Selasa, 23 September 2014, “Ke depan hampir bisa dipastikan persoalan akan bertambah kompleks dan rumit, bagaimana cara kita mengatasi kompleksitas dan kerumitan tersebut? solusinya menurut beliau adalah  kemampuan berpikir dan masyarakat yang  well educated (ter­didik)”. Dua solusi tersebut bisa dicapai dengan sistem pendidikan yang baik.  Pendidikan, menurut KBBI,  merupakan  proses pengubahan sikap dan tata laku…

  • Pictext

    Pictext adalah gabungan picture dan text, semoga menginspirasi dan bermanfaat untuk rekans. Terinspirasi Lebah Terinspirasi Bulan   Saling mengingatkan BAIK Beramal baik sebelum kegelapan abadi (kematian) datang   Menuntut Ilmu Semoga kita menjadi dewasa     @All of pictexts has been published in Adiwijaya

  • Bercermin

    Cermin adalah kaca bening yg salah satu mukanya dicat dengan air raksa atau sejenisnya sehingga dapat memperlihatkan bayangan apapun yg ditaruh di depannya. Kegiatan bercermin biasa dilakukan oleh seseorang sebagai ajang untuk mengevaluasi diri. “Magic Mirror on the wall, who is the fairest one of all?” Itu ungkapan sang Ratu pada cermin ajaib dalam film…